Karya Tulis Ilmiah



GAMBARAN POLA MAKAN PADA LANSIA NY. L YANG MENDERITA DIABETES MELLITUS DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS BARENG

Prodi : D-III KEPERAWATAN MALANG
Pengarang : LILIN ERNAWATI
Dosen Pembimbing : Ngesti W. Utami, S.Kp, M.Pd, Lenni saragih, SKM., M.Kes.
Klasifikasi/Subjek : , Pola Makan, Lansia, Diabetes Mellitus
Penerbitan : , Malang: 2017.
Bahasa : Indonesia
PENYIMPANAN
Lokasi : ---
Jumlah : 0

Abstraksi

ABSTRAK Lilin Ernawati (2017). Gambaran Pola Makan Pada Lansia Yang Menderita Diabetes Mellitus Pada Ny. L Di Wilayah Kerja Puskesmas Bareng. Karya Tulis Ilmiah Studi Kasus, Program Studi DIII Keperawatan Malang, Jurusan Keperawatan, Politeknik Kesehatan Kemenkes Malang. Pembimbing (Utama) Ngesti W. Utami, S.Kp, M.Pd, (Pendamping) Lenni saragih, SKM., M.Kes. Lansia yang menderita diabetes mellitus kebanyakan tidak memperhatikan pola makan yang dikonsumsi setiap harinya. Pola makan merupakan hal terpenting dalam memelihara atau menjaga agar kadar gula dalam darah dalam rentan norml. Penderita diabetes mellitus harus menjaga pola makan sehari hari diperhatikan jenis, jumlah, dan jadwal. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pola makan pada lansia yang menderita diabetes mellitus. Penelitian ini adalah deskriptif studi kasus dengan 1 subjek penelitian dilakukan pada 03 Juli – 16 Juli 2017. Penelitian ini menggunakan teknik observasi dan wawancara dalam pengambilan data dengan instrumen yang telah dipersiapkan sebelumnya. Hasil penelitian ini bahwa pola makan pada subjek kurang karena subjek tidak suka makan daging dan buah. Kesimpulan penelitian ini adalah subjek (Ny. L) mampu mengendalikan kadar gula dalam darah cenderung normal meskipun tidak melakukan diet khusus. Diharapkan penelitian ini dilakukan dengan responden yang memiliki penyakit Diabetes mellitus yang sudah didiagnosis sebelumnya. Kata Kuncinya : Pola Makan, Lansia, Diabetes Mellitus



Lampiran

[ Sampul Depan ]

File Lembar Pengesahan : [ Unduh ]

File Abstraksi : [ Unduh ]

File Kata Pengantar : [ Unduh ]

File Daftar Isi : [ Unduh ]

File BAB-1 : [ Unduh ]

File BAB-2 : [ Unduh ]

File BAB-3 : [ Unduh ]

File BAB-5 : [ Unduh ]

File Daftar Pustaka : [ Unduh ]

File Lampiran : [ Unduh ]